Memiliki penampilan wajah yang bersih dan nampak berseri tentunya adalah salah satu keinginan setiap pria tanpa terkecuali. Pasalnya kebanyakan wanita pada umumnya lebih menyukai pria dengan penampilan wajah yang bersih dan juga rapi daripada pria yang berpenampilan nampak urakan. Adapun salah satu cara termudah untuk memiliki penampilan wajah yang bersih dan berseri ini adalah, bisa dengan selalu melakukan perawatan wajah laki laki secara rutin.
Tak perlu ke salon juga layaknya wanita, anda juga bisa dengan memilih produk pembersih wajah pria yang sesuai dengan jenis kulit yang dimiliki. Adapun cara memilih produk pembersih bagi wajah para prianya yang tepat adalah sebagai berikut :
- Pilih Facial Foam atau sabun batanganPada umumnya produk pembersih wajah bagi pria setidaknya terdapat dua jenis varian, yakni ada pembersih wajah yang berbentuk facial foam dan ada juga yang berbentuk sabun batangan. Kedua jenis pembersih wajah ini tentunya memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Jika facial foam kelebihannya terdapat pada kemasannya yang lebih modern dan juga praktis, maka sabun batangan kelebihannya terdapat pada harganya yang dibandrol jauh lebih murah daripada pembersih facial foam. Dan juga biasanya pembersih wajah sabun batangan lebih diperuntukan bagi pengobatan kulit wajah.
- Mengetahui permasalahan pada jenis kulit yang dimilikiJenis kulit yang dimiliki oleh setiap pria pasti selalu ada perbedaan. Ada yang memiliki kulit normal, kering ataupun berminyak. Untuk itu anda tentunya tidak boleh sembarangan memilih produk pembersih prianya, karena kini ada banyak sekali produk pembersih bagi para pria yang dijual dipasaran, dengan kandungan khusus yang ada didalamnya. Maka dari itu ketahui dulu jenis kulit anda, lalu sesuaikan dengan produk pembersih wajah yang sesuai dan memang diperuntukan untuk jenis kulit anda yang miliki. Dan sebagai bahan rekomendasi anda bisa memilih produk pembersih dari Nivea yang memiliki banyak varian pembersih prianya yang cocok untuk semua kulit wajah pria.
Lebih lanjut anda bisa mengecek produk pembersih wajah terbaik dari Nivea ini dengan mengunjungi situs resminya di https://www.niveamen.co.id/highlights/Local/id/twister. dan tak hanya produk pembersih wajah saja, disana terdapat varian produk deodorant pria yang bisa anda pilih.
Post a Comment